5 Restoran di Karawang yang Cocok untuk Bukber, Suasana Nyaman dan Makanannya Juara!
Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:30 WIB
Sumber :
- google maps
Berlokasi di Karawang Barat, tempat ini terkenal dengan ayam bakar sambal terasi serta ikan gurame cobek yang kaya rasa.
Baca Juga :
Cocok Buat Bukber, Cafe Anak Rantau Subang Tawarkan Menu Eksklusif, Harga Murah Gak Ada Obat
Suasana asri dan tenang semakin menambah kenyamanan saat berbuka puasa.
3. Rumah Makan Khas Sunda Cibiuk
Jika mencari tempat dengan suasana khas Sunda yang otentik, Rumah Makan Khas Sunda Cibiuk adalah pilihan yang tepat.
Menu favorit di sini adalah nasi timbel, ayam bakar, dan ikan gurame goreng kering.
Dilengkapi dengan sambal terasi yang pedas, setiap suapan akan memberikan sensasi rasa yang luar biasa.
4. Numa Numa Garde
Halaman Selanjutnya
Untuk yang menginginkan tempat makan dengan suasana alami dan santai, Numa Numa Garden bisa menjadi pilihan.