Suasana Munggahan Makin Hangat di 3 Cafe 24 Jam Paling Cozy di Bandung
Rabu, 19 Februari 2025 - 13:45 WIB
Sumber :
- google maps
Dari suasana klasik di Braga hingga konsep modern yang instagrammable.
Berikut beberapa cafe yang bisa jadi pilihanmu untuk menikmati malam di Kota Kembang.
1. Sae Coffee
Sae Coffee hadir dengan konsep industrial yang memberikan kesan modern dan estetik.
Setiap sudutnya instagrammable, cocok untuk yang suka berburu foto keren.
Cafe ini beroperasi 24 jam penuh setiap hari, sehingga menjadi tempat ideal.
Bagi siapa pun yang ingin menikmati suasana malam Bandung tanpa batas waktu.
Halaman Selanjutnya
Dengan fasilitas seperti smoking area, ruang meeting, hingga game room, pengalaman nongkrong di sini terasa lebih seru.