4 Wisata Alam Paling Populer di Bandung Selatan: Jadikan Spot Terbaik untuk Liburanmu!

Situ Patenggang Ciwidey Bandung
Sumber :
  • Pinterest

VIVAPurwasuka Dengan berbagai pilihan wisata alam yang ditawarkan, Bandung Selatan tak pernah gagal memukau para pengunjungnya. 

Tiga Tempat Wisata di Subang ini Paling Banyak Dikunjungi di Momen Libur Lebaran

Berikut ini adalah 4 rekomendasi tempat wisata paling populer di Bandung Selatan yang wajib Vivanians kunjungi.

1. Ranca Upas: Surganya Para Camper

Temukan Surga Tersembunyi di Purwakarta: Liburan Lebaran yang Bikin Betah!

Ranca Upas Camp

Photo :
  • Berbagai Sumber

Bagi Anda yang menyukai petualangan dan ingin merasakan sensasi berkemah di alam bebas, Ranca Upas adalah jawabannya. Terletak di kawasan Bandung Selatan, tempat wisata ini menawarkan pengalaman camping yang tak terlupakan dengan latar belakang pemandangan pegunungan yang menakjubkan. 

3 Wisata Alam Instagrameble di Kuningan yang Wajib Kamu Coba, Cocok Buat Foto-foto Estetik

Selain berkemah, Vivanians juga bisa berinteraksi dengan rusa, mengikuti kegiatan outbound, atau bersantai di kolam air panas. 

Dengan harga tiket masuk yang terjangkau, Ranca Upas menjadi pilihan yang tepat untuk menghabiskan waktu bersama keluarga atau teman-teman.

Halaman Selanjutnya
img_title