Dari Jualan Baju Sampai Bisa Umrohkan Orang Tua: Kisah Inspiratif RM Sunda Amira

Pemilik Rumah Makan Sunda Amira
Sumber :
  • Tangkap Layar Youtube Cipta Media

Dari sisi finansial, warung ini mampu menghasilkan omset harian berkisar antara Rp 300.000 hingga Rp 500.000 untuk penjualan reguler.

Cara Mudah Menjahit Sandal Rusak, Anti Gagal dan Hasilnya Awet!

Namun ketika ada pesanan katering, pendapatan bisa mencapai jutaan rupiah per hari. Total omset bulanan bahkan bisa mencapai Rp 30 juta, meski terkadang mengalami fluktuasi sesuai kondisi ekonomi dan aktivitas proyek di sekitarnya.

Perjalanan sejak 2014 membuahkan hasil manis. Dari hasil kerja keras mengelola warung makan, pemilik berhasil mengumrohkan orang tua, mendaftarkan mereka untuk ibadah haji, bahkan membiayai anak.

3 Tempat Bukber Khas Kuliner Timur Tengah di Bandung, Ada Kebuli hingga Kopi Arab

Pencapaian ini tentunya tidak lepas dari prinsip kuat sang pemilik yang menekankan pentingnya kegigihan dan pengelolaan modal yang bijak.

Ke depannya, RM Sunda Amira memiliki aspirasi untuk mengembangkan usaha dengan tempat yang lebih nyaman dan layanan yang lebih baik.

3 Tempat Makan Keluarga Asyik di Karawang, Cocok untuk Bukber Ramadan

Mereka juga terus mengembangkan layanan katering yang telah dipercaya oleh berbagai instansi, seperti gedung PGRI yang telah menjadi pelanggan setia selama tiga tahun.