Ciwidey dan Pangalengan: Dua Daerah Penyumbang Destinasi Keren di Bandung Selatan
Rabu, 1 Januari 2025 - 01:32 WIB
Sumber :
Jadi, kalau ditanya mana yang lebih jauh, jawabannya adalah Pangalengan.
Keduanya punya banyak tempat wisata keren yang wajib dikunjungi. Di Ciwidey, kamu bisa menikmati indahnya Kawah Putih, kebun teh, atau bermain di kolam air panas.
Sedangkan Pangalengan terkenal dengan suasana pegunungan, wisata glamping, dan danau seperti Situ Cileunca.
Baca Juga :
Tips Liburan Tahun Baru yang Aman dan Nyaman
Baik Ciwidey maupun Pangalengan punya keunikan masing-masing. Kalau kamu suka wisata yang lebih cepat dijangkau, Ciwidey bisa jadi pilihan.
Tapi kalau mau suasana lebih tenang dan perjalanan sedikit lebih jauh, Pangalengan adalah opsi yang tepat. Jadi, sudah siap liburan ke mana?