Tips Mudah Hilangkan Bau dan Noda pada Sofa Kain dengan Soda Kue, Ikuti Langkah-langkahnya!

Sofa di rumah
Sofa di rumah
Sumber :
  • Pinterest

2. Membersihkan Noda Ringan

Baking soda (foto ilustrasi).

Baking soda (foto ilustrasi).

Photo :
  • pinterest

 

- Buat pasta dari campuran soda kue dan sedikit air.

- Oleskan pasta pada noda, diamkan selama 10-15 menit.

- Lap pasta dengan kain lembap hingga bersih, hindari menggosok terlalu keras.

3. Membersihkan Sofa Secara Menyeluruh