Mau Tahu Cara Agar Gunting Tumpul Bisa Kembali Tajam? Ikuti Trik Rahasia Ini
Rabu, 19 Maret 2025 - 20:32 WIB
Sumber :
Purwasuka – Gunting merupakan salah satu peralatan yang banyak digunakan untuk aktivitas sehari-hari.
Gunting sangat berguna unutk memotong berbagai hal, tak terkecuali kertas dan plastik.
Namun terkadang gunting yang sudah lama tidak digunakan bisa mengalami tumpul.
Jika hal itu terjadi, kamu tidak perlu khawatir, trik rahasia ini bisa membuat gunting tumpul Kembali tajam.
Nah, dilansir dari YouTube @Bangexperiment6010, berikut VIVA Purwasuka rangkum trik rahasia agar gunting tumpul bisa Kembali tajam:
Cara mengembalikan ketajaman gunting yang tumpul
Gunting
Photo :
- Youtube