Tips Bikin Kue Kering Lebaran Awet Sebulan Tanpa Pengawet, Ikuti Trik Mudah Ini Wajib Dicoba!
Selasa, 18 Maret 2025 - 20:40 WIB
Sumber :
Purwasuka – Menjelang Hari Raya Idul Fitri, persiapan kue kering menjadi tradisi yang tak terpisahkan.
Namun, seringkali kue kering yang dibuat jauh hari menjadi tidak tahan lama.
Jangan khawatir, ada cara alami untuk membuatnya awet tanpa pengawet tambahan.
1. Simpan dalam Wadah Kedap Udara
Kue kering dalam toples kaca
Photo :
- Setelah kue matang dan dingin, segera pindahkan ke wadah kedap udara.