HP Tidak Bisa Dicas? Coba Cara Ini Sebelum Ke Tukang Servis!

Charger HP
Sumber :
  • canva

Jika memungkinkan, coba gunakan kabel atau adaptor lain untuk memastikan apakah masalahnya ada pada charger.

- Cek port USB di HP

  Port USB yang kotor atau longgar bisa menghambat proses pengisian daya. 

Gunakan tusuk gigi atau jarum kecil untuk membersihkan kotoran yang mungkin menumpuk di dalamnya. 

Lakukan dengan hati-hati agar tidak merusak komponen di dalamnya.

- Perbarui sistem operasi HP

  Kadang, bug dalam perangkat lunak bisa mempengaruhi proses charging.