Ingin Membuat Risoles Mayo Super yang Lumer di Mulut? Coba Tips Ini Biar Anti Gosong

Risoles mayo
Sumber :
  • Pinterest

PurwasukaRisoles mayo yang lumer di mulut telah menjadi jajanan favorit banyak orang.

Perpaduan kulit yang renyah dengan isian yang lumer membuat risoles mayo selalu dinanti.

Ternyata, membuat risoles mayo yang lumer dan anti gosong di rumah itu tidak sulit.

Berikut tips membuat risoles mayo yang lumer di mulut dan anti gosong.

Gunakan mayonaise berkualitas baik, bukan yang terlalu murah. Campurkan dengan sedikit yogurt plain untuk menambah kelembutan dan rasa asam yang menyegarkan.

Untuk isian, gunakan daging ayam yang direbus hingga matang lalu disuwir halus. Jangan menggunakan daging yang terlalu kering. Tambahkan sedikit air kaldu saat merebus agar daging tetap juicy.