Kelabang di Rumah? Ternyata Ini Penyebabnya dan Cara Usir Secara Alami!

Mengusir kelabang dari rumah
Sumber :
  • canva

- Memanfaatkan minyak pohon teh atau peppermint

  - Campurkan minyak esensial dengan air, lalu semprotkan di area yang rawan kelabang.

  - Minyak ini beracun bagi kelabang dan dapat membantu mengusirnya.

Jika metode alami tidak cukup efektif dan jumlah kelabang semakin banyak, bisa jadi ada masalah hama lain yang perlu ditangani. 

Menghubungi jasa pembasmi hama mungkin menjadi solusi terbaik.

Untuk memastikan rumah benar-benar terbebas dari kelabang dan serangga lain yang mengundang mereka.

Menjaga kebersihan dan mengurangi kelembaban di rumah adalah langkah utama agar kelabang tidak lagi muncul.