Koper Kotor Sebelum Mudik? Begini Cara Membersihkannya dengan Mudah dan Cepat!

Membersihkan koper untuk mudik
Sumber :
  • canva

  - Lap bagian dalam dengan kain microfiber hingga bersih dan kering.

  - Ulangi proses ini ke seluruh bagian koper.

  - Keringkan koper di tempat yang teduh selama kurang lebih setengah hari.

Setelah mencuci koper, pastikan juga menyimpannya dengan baik agar tidak mudah kotor kembali. 

Simpan di tempat yang kering dan hindari menumpuk barang berat di atasnya untuk menjaga bentuknya tetap prima. 

Dengan koper yang bersih dan terawat, perjalanan mudik akan terasa lebih nyaman dan menyenangkan.

Merawat koper tidak hanya memberikan tampilan yang lebih segar, tetapi juga melindungi barang bawaan Anda dari kontaminasi kotoran atau bau yang tidak diinginkan.