Selamat Tinggal Bau Bawang! Ini Tips Ampuh yang Jarang Diketahui Ibu-ibu!

Memotong bawang merah
Sumber :
  • Pinterest

Asam dalam lemon dan jeruk nipis efektif menetralkan bau bawang. Setelah digosok, biarkan sebentar lalu bilas dengan air bersih.

Memotong bawang merah

Photo :
  • Pinterest

Garam dan Gula sebagai Penggosok

Campurkan satu sendok makan garam kasar atau gula pasir dengan sedikit air hingga menjadi pasta.

Gosokkan ke tangan selama 30 detik, lalu bilas dengan air hangat. Tekstur kasar dari garam atau gula akan mengangkat partikel bawang dari kulit.

Pasta Gigi Multifungsi