Cara Mudah Menjahit Sandal Rusak, Anti Gagal dan Hasilnya Awet!

Cara menjahit Sandal
Sumber :
  • Youtube Affaz Channel

Dengan sedikit latihan, siapa saja bisa memperbaiki sandal secara mandiri di rumah, bahkan menjadikannya peluang usaha sampingan.

 

Proses menjahit sandal sangatlah sederhana dan dapat dilakukan sendiri tanpa harus pergi ke tukang sepatu. 

 

Dengan teknik jahitan yang mudah, Anda dapat memperbaiki sandal yang terkelupas atau rusak dalam waktu singkat. 

 

Bahkan, Anda dapat mengubah aktivitas ini menjadi pekerjaan sampingan yang menjanjikan.