Gak Perlu Mahal! Begini Cara Bikin Pewangi Ruangan yang Harum Seharian
Senin, 10 Maret 2025 - 13:30 WIB
Sumber :
- canva
Cara ini cocok untuk kamu yang ingin solusi praktis dan murah tanpa harus membeli pewangi mahal.
Dengan bahan sederhana dan langkah mudah, siapa pun bisa mencobanya di rumah.
Jadi, tak perlu repot mencari produk mahal, cukup buat sendiri pewangi ruangan yang efektif dan ramah lingkungan.
Selain itu, metode ini juga bisa menjadi alternatif bagi yang ingin bereksperimen dengan berbagai kombinasi aroma alami.
Untuk menciptakan suasana yang lebih personal dan unik di dalam rumah.