Kuku Kuning? Coba 6 Bahan Alami Ini, Hasilnya Bikin Takjub!
Minggu, 9 Maret 2025 - 12:00 WIB
Sumber :
- canva
Campurkan garam dan air perasan lemon dengan perbandingan 1:1.
Gunakan campuran ini sebagai scrub pada kuku, diamkan selama 5 menit, lalu bilas dengan air hangat.
Aplikasikan pelembap setelahnya.
- Minyak Tea Tree (Titri Oil)
Campurkan 1-2 tetes minyak tea tree dengan minyak pembawa seperti minyak zaitun atau kelapa.
Oleskan campuran ini pada kuku yang berubah warna untuk membantu melawan infeksi jamur.