Teko dan Termos Berkerak? Pakai Cara Ini, Langsung Bersih Kinclong!
Sabtu, 8 Maret 2025 - 17:30 WIB
Sumber :
- Youtube ProBox Channel
Purwasuka – Teko dan termos yang sering digunakan untuk menyeduh teh atau air panas lama-kelamaan akan berkerak.
Kerak ini berasal dari sisa teh dan mineral dalam air yang menempel di permukaan dalam dan luar wadah.
Jika dibiarkan, noda ini semakin sulit dibersihkan dan membuat tampilan teko serta termos kurang menarik.
Bersihkan Teko dan Termos berkerak
Photo :
- Youtube ProBox Channel
Selain itu, lapisan kerak yang menumpuk dapat memengaruhi rasa air yang dituangkan.
Membersihkan kerak pada teko dan termos memang bisa menjadi tantangan.