Trik Mudah! Cukup 5 Menit, Perhiasan Emas Kembali Berkilau Seperti Baru

Membersihkan perhiasan emas
Sumber :
  • canva

- Masukkan emas ke dalam larutan dan diamkan selama kurang lebih lima menit.

 

- Gunakan sikat gigi bekas untuk menggosok emas secara perlahan dengan gerakan satu arah agar tidak merusak permukaannya.

 

- Setelah kotoran terangkat, pindahkan emas ke wadah berisi air dingin untuk membilas sisa larutan sabun.

 

- Keringkan emas dengan kain lembut agar kembali berkilau sempurna.

 

Metode ini telah terbukti efektif mengangkat kotoran dan minyak yang menempel pada emas. 

 

Kombinasi soda kue dan sabun cuci piring mampu melarutkan noda tanpa merusak permukaan perhiasan.