Mesin Cuci Tidak Bisa Mengeringkan? Ini Penyebab dan Solusinya!
Kamis, 6 Maret 2025 - 14:30 WIB
Sumber :
- istimewa
Jika air masih ada, kemungkinan ada masalah pada sistem pembuangan.
- Cek gearbox mesin cuci
Gearbox bertanggung jawab mengalihkan mode pencucian ke mode pengeringan.
Jika gearbox bermasalah, mesin mungkin tidak bisa mengeringkan.
- Periksa motor dinamo pengering
Nyalakan mesin dalam mode spin dan lihat apakah dinamo bekerja.