Ingin Rice Cooker Kinclong Seperti Baru? Begini Cara Lengkapnya Anti Gagal
Senin, 24 Februari 2025 - 04:00 WIB
Sumber :
Ketiga, bagian tutup rice cooker juga perlu perhatian khusus.
Lepas bagian tutup dalam yang biasanya bisa dilepas. Bersihkan dengan spons dan sabun cuci piring, termasuk bagian karet sealnya.
Sering kali di bagian ini ada nasi yang nyelip dan jadi sarang kuman. Jangan lupa bilas sampai bersih dan lap sampai kering.
Keempat, untuk bagian luar rice cooker, lap dengan kain lembab yang sudah diberi sedikit sabun cuci piring.
Pastikan tidak terlalu basah untuk menghindari air masuk ke bagian elektronik.
Setelah itu, lap lagi dengan kain bersih yang lembab untuk menghilangkan sisa sabun, lalu keringkan.
Keempat, perhatikan bagian tombol dan indikator. Bersihkan dengan cotton bud yang sedikit dibasahi.