6 Cara Jitu Mengusir Semut dari Rumah Hanya Pakai Bumbu Dapur

Ilustrasi semut
Ilustrasi semut
Sumber :
  • AI

4. Daun Serai

Daun serai juga jadi musuh alami semut. Letakkan beberapa batang serai di sudut-sudut rumah atau dekat sarang semut.

Bisa juga merebus daun serai dan menyemprotkan airnya. Aroma serai yang menyengat membuat semut enggan mendekat.

5. Biji Lada Hitam

Biji lada hitam terbukti ampuh usir semut. Tumbuk kasar biji lada dan taburkan di jalur semut.

Bisa juga mencampurnya dengan air dan menyemprotkannya. Rasa pedas lada membuat semut tidak betah.

6. Jeruk Nipis