Tips Ampuh dan Murah Usir Cicak Membandel dari Rumah, Dijamin Kabur Selamanya!

Cicak
Sumber :
  • Pinterest

PurwasukaCicak yang sering berkeliaran di rumah, terutama di dapur atau ruang makan, memang sangat mengganggu. 

Apalagi jika rombongan cicak ini sampai mengotori makanan yang lupa ditutup.

Tapi tenang, ada cara sederhana untuk mengusir cicak tanpa perlu menangkapnya. 

Tips usir cicak ini sangat mudah dilakukan dengan bahan yang murah dan pasti ada di rumah. Yuk, kita bahas caranya!  

Dilansir dari Youtube Ide Kreatif Channel, berikut cara dan bahan untuk mengusir cicak di rumah.

Bahan-Bahan yang Diperlukan  

1. Lada (merica): Cicak sangat tidak suka bau lada. Kamu bisa beli lada bubuk atau lada biji di warung, harganya murah kok, sekitar Rp1.000 per bungkus.