Hari Guru Nasional: Mengenal Lirik Lagu Hymne Guru
Sabtu, 25 November 2023 - 09:19 WIB
Sumber :
- ist
Purwasuka – Lirik lagu Hymne Guru menarik kita ketahui. Pasalnya, pada 25 November 2023 ini bertepatan dengan momen Hari Guru Nasional.
Biasanya, Hymne Guru sendiri menjadi lagu andalan untuk dinyanyikan ketika memperingati Hari Guru Nasional. Untuk yang belu hafal liriknya, simak:
Terpujilah
Wahai engkau ibu bapak guru
Namamu akan selalu hidup
Dalam sanubariku