Cara Menyimpan Daun Bawang Agar Tahan Lama, Mudah dan Praktis!
Rabu, 2 April 2025 - 22:07 WIB

Sumber :
Lakukan langkah-langkah di bawah ini untuk menyimpan daun bawang di kulkas:
- Ambil segelas air dan isi secukupnya hingga menutupi bagian akar daun bawang.
- Masukkan daun bawang ke dalam gelas dengan posisi akar di bawah dan batang hijau di atas.
- Letakkan gelas di dalam lemari es atau di meja dapur.
- Jika menyimpannya di kulkas, tutupi bagian atas daun bawang dengan kantong plastik dan ikat menggunakan karet gelang agar tetap lembap.
- Gantilah air setiap dua atau tiga hari untuk mencegah pertumbuhan bakteri dan jamur.
Bungkus Daun Bawang dengan Tisu