Resep Tumis Daun Ubi Jalar Gurih dan Renyah, Cocok untuk Menu Sahur dan Buka Puasa

Tumis Daun Ubi Jalar
Tumis Daun Ubi Jalar
Sumber :

- 1 sdt garam

- 150 ml air

Cara Memasak Tumis Daun Ubi Jalar Gurih dan Renyah

- Petik daun dan batang ubi jalar yang muda lalu cuci bersih dan tiriskan.

- Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang merah hingga layu dan wangi.

- Tambahkan daun kol, daun ubi, daun bawang dan wortel, aduk-aduk hingga layu.

- Masukkan tomat dan cabe, aduk hingga layu.