Resep Kue Muffin Keju Tapioka, Gurih dan Cocok Jadi Hidangan Istimewa di Hari Raya

Kue Muffin Keju Tapioka
Sumber :
  • YouTube @Galeri Rasa Channel

Kue Muffin Keju Tapioka

Photo :
  • YouTube @Galeri Rasa Channel

Berikut resep muffin keju tapioka yang dibagikan Chef terkenal Rudy Choirudin di akun YouTube Galeri Rasa Channel yang bisa kamu coba:

Bahan-bahan

Bahan 1: Blender

- 280 g tapioka

- 20 g tepung maizena

- 250 ml susu cair