Kue Lebaran Modal 500 Gram, Hasilnya Wangi, Lumer, Wajib Coba Palm Cheese Cookies Ini

Palm Cheese Cookies
Sumber :
  • Pinterest

1. Siapkan Adonan Dasar  

Pertama, campur butter, margarin, dan gula halus di dalam mangkuk besar. Aduk rata pakai whisker atau mixer kecepatan rendah sampai teksturnya lembut dan halus. 

Setelah tercampur rata, masukkan dua kuning telur dan aduk lagi sampai menyatu.  

Selanjutnya, tambahkan keju cheddar yang sudah diparut halus. 

Aduk perlahan sampai semua bahan tercampur rata. Setelah itu, masukkan tepung maizena dan susu bubuk, aduk kembali pakai spatula.  

2. Masukkan Tepung Terigu 

Tuangkan tepung terigu protein rendah secara bertahap. Masukkan setengah bagian dulu (sekitar 2 gelas), aduk rata, lalu tambahkan sisanya.