Resep Donut Labu Kuning Empuk Manis, Cocok Jadi Hidangan Santai Keluarga

Donat Labu Kuning
Sumber :
  • YouTube @kimam kitchen

- 50 ml air hangat

Cara Buat Donat Labu Kuning Empuk Manis

- Haluskan labu kuning yang sudah dikukus dalam wadah, gunakan sendok, dan sisihkan.

- Dalam wadah lain: masukkan tepung terigu, ragi instan, gula pasir, dan susu bubuk. Aduk bahan kering hingga benar-benar tercampur jadi satu.

- Masukkan labu kuning yang sudah dihaluskan bersama kuning telur, ke wadah adonan kering yang sudah dicampur.

- Tuang air hangat ke adonan kemudian aduk hingga rata. Gunakan tangan agar lebih mudah tercampur.

- Masukkan margarin dan ½ sdt garam, aduk semua bahan.