Tips Jitu Menanak Nasi Agar Tidak Cepat Basi, Mudah dan Praktis

Tips nasi tidak lengket dan tidak keras
Sumber :
  • istimewa

Selain membuat nasi tidak cepat basi, perasan air jeruk nipis atau lemon bisa membuat tekstur nasi lebih empuk atau pulen.

3. Gunakan Air yang Cukup

Pastikan air yang digunakan saat menanyakan cukup, tidak lebih dan tidak kurang.

Penggunaan air yang cukup akan membuat nasi tidak cepat basi. Ini juga berpengaruh pada tekstur nasi agar tidak kering dan tidak lembek.

Air yang berlebih akan membuat nasi lembek. Sementara air yang kurang akan membuat nasi mudah kering.

4. Aduk Saat Memasak

Saat menanak, penting untuk mengaduk beras setelah sekitar 5 menit beras dimasak.