3 Rekomendasi Pemandian Air Panas di Garut, Cocok untuk Liburan di Musim Dingin

Pemandian air panas (foto ilustrasi).
Sumber :
  • pinterest

 

Kawah Papandayan merupakan salah satu tempat pemandian air panas di Garut.

Di Kawah Papandayan kamu akan merasakan sensasi wisata mandi di air panas  segar serta pemandangan alam yang indah.

Di sini, kamu bisa berendam sambil menikmati pemandangan alam yang eksostis.

  • Lokasi: Sirnajaya, Cisurupan, Kabupaten Garut, Jawa Barat. 

3. Danau Dariza

Pemandian air hangat.

Photo :
  • pinterest