Liburan Seru di Tirta Alam Subang: Kolam dan Wahana untuk Semua!
Kamis, 23 Januari 2025 - 16:30 WIB
Sumber :
- google maps
Airnya yang sejuk menambah kenyamanan, membuat pengunjung betah bermain air bersama keluarga.
Selain itu, tersedia wahana bermain anak seperti odong-odong, kora-kora, hingga perahu dayung yang menambah keseruan.
Fasilitas penunjang di tempat ini juga tak kalah lengkap.
Kamar mandi untuk bilas, musala, gazebo dengan meja dan kursi, kamar ganti, pedagang makanan, hingga tempat parkir luas, semuanya tersedia untuk kenyamanan pengunjung.