10 Tempat Liburan Air di Purwakarta yang Bisa Kamu Coba Akhir Pekan Ini!
Senin, 20 Januari 2025 - 14:03 WIB
Sumber :
- google maps
Terletak di Ciseureuh, kawasan ini menjadi pilihan tepat untuk liburan akhir pekan bersama keluarga.
Selain itu, ada juga Jatiluhur Water World, yang menyajikan pemandangan Danau Jatiluhur yang indah.
Di sini, Anda bisa berenang sambil menikmati alam sekitar.
Berbagai fasilitas seperti waterboom dan kolam khusus anak-anak membuat tempat ini cocok untuk segala usia.
Tak ketinggalan, harga tiket yang cukup bersahabat menjadikannya pilihan populer di Purwakarta.