Kuliner di Tengah Sawah? Intip Uniknya Warung Villa Atas Sawah Purwakarta!

Warung Villa Atas Sawah Purwakarta
Sumber :
  • google maps

Wakil Bupati Purwakarta terpilih, Abang Ijo Hapidin, memberikan apresiasi atas inisiatif ini. 

Menurutnya, inovasi seperti ini tidak hanya menawarkan pengalaman kuliner tetapi juga membuka peluang kerja bagi masyarakat sekitar. 

 

Ia berharap tempat ini dapat terus berkembang dengan melibatkan petani lokal dan memperkenalkan edukasi pertanian kepada generasi muda.

 

Camat Purwakarta, Aan, juga memuji keberadaan Warung Villa Atas Sawah sebagai destinasi yang unik di tengah kota.