Kuliner Lezat Dekat Alun-Alun Subang: 5 Tempat Makan yang Wajib Dikunjungi!
Sabtu, 18 Januari 2025 - 14:10 WIB
Sumber :
- google maps
5. Kebuli Gaza Subang
Nikmati nasi kebuli dengan ayam empuk yang memiliki aroma khas. Cocok untuk penggemar makanan Timur Tengah.
Tempat Makan Lainnya di Sekitar Subang
- Bebek Ayam Kampung Mas Budi: Bebek dan nasi sayur pedas yang bisa dinikmati sepuasnya.