Pilihan Jalur Alternatif dari Jakarta ke Bandung yang Bisa Kamu Coba
Selasa, 24 Desember 2024 - 21:08 WIB
Sumber :
Pilihan lain adalah memulai dari jalur non-tol Kalimalang, lalu menuju Kedung Waringin dan Karawang. Dari Karawang, lanjutkan ke Purwakarta dan masuk ke GT Sadang di Km 76 untuk mengakses Tol Cipularang.
Dari sana, kamu bisa melanjutkan perjalanan langsung menuju Bandung. Rute ini relatif lebih cepat dibandingkan rute non-tol sepenuhnya, terutama saat lalu lintas tidak terlalu padat.
Setiap jalur punya kelebihan dan kekurangannya masing-masing, jadi sesuaikan dengan kondisi perjalanan dan waktu yang kamu punya. Selamat mencoba jalur alternatif dan semoga perjalananmu lancar menuju Bandung!.