Cuma di Karawang! Inilah 5 Tempat Kuliner Ayam Bakar Taliwang yang Bikin Lidah Ketagihan
Senin, 16 Desember 2024 - 20:16 WIB
Sumber :
- google maps
Di kawasan Karawang Kulon, Ayam Goyang Karawang menjadi favorit banyak pengunjung. D
engan penilaian 5 bintang berdasarkan 20 ulasan, restoran ini menawarkan suasana yang nyaman, tepat di pinggir Kali Citarum.
Pemandangan alam yang asri dan udara yang sejuk membuat pengalaman makan di sini semakin berkesan.